Minggu, 04 Desember 2011

Cara Menghilangkan Tulisan "Windows Is Not Genuine"

Selamat datang kembali para bloggers. Sudah lama saya tidak update di blog ini, karena ada sedikit trouble dengan laptop saya. Gara - gara ingin menghilangkan tulisan pesan "Windows Is Not Genuine" pada layar pojok kanan bawah laptop saya, jadi kelupaan untuk update blog.
Akhirnya saya menemukan solusinya, dan cara ini berhasil 100%. Laptop tidak muncul tulisan "Windows Is Not Genuine" lagi & backgroundnya tidak menjadi hitam lagi.

Berikut adalah triknya :

1) Tampilan background Windows 7 yang terkena sidak bajakan ( background berubah menjadi hitam & muncul tulisan di layar pojok kanan bawah )


2) Download Tool WGA Remover Chew v0.9 ( Klik "LINK DOWNLOAD" )


3) Klik "APPLY" untuk memulai proses.


4) Tunggulah beberapa saat hingga keluar pesan install sukses.

5) Restart-lah secara manual / otomatis

6) Dan ! ! ! Taaa-raaaa sukses hilang dah tulisan "Windows Is Not Genuine" & layar background tidak akan berubah menjadi hitam lagi. ( Jika layar masih tetap hitam, rubah backgroundnya sesuai kesukaan anda, lalu refresh )

| ! GO BACK HOME ! |

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar anda sangat kami butuhkan, Karena komentar anda membuat BLOG ini tetap update

Grab My Banner!

create your own banner at mybannermaker.com!
Copy this code to your website to display this banner!